5 Cowok Jagoan (2017) 6.225

6.225
Trailer

Nonton Film 5 Cowok Jagoan (2017) Streaming Movie Sub Indo

Nonton 5 Cowok Jagoan – Film 5 Cowok Jagoan ini diproduksi oleh MVP Pictures, disutradarai oleh Anggy Umbara, dan dibintangi oleh Ario Bayu, Dwi Sasono, Arifin Putra, Muhadkly Acho, Cornelio Sunny, Tika Bravani, dan Nirina Zubir. Film action comedy ini menceritakan tentang Yanto (Ario Bayu) yang berusaha menyelamatkan Dewi (Tika Bravani), namun Yanto tidak sendirian karena dia dibantu oleh teman-temannya, yaitu Dedi (Dwi Sasono), Danu (Arifin Putra), Lilo (Muhadkly Acho), dan Reva (Cornelio Sunny).

Dalam usaha penyelamatan itu, mereka semua kemudian terjebak di lab, yang ternyata semua orang didalamnya disuntikkan semacam serum yang mengubah mereka jadi zombie, yang membuat mereka harus menyelamatkan diri dari kejaran para zombie ini. Film ini terinspirasi dari film 5 Cewek Jagoan yang dulu digarap oleh ayahnya Anggy Umbara, yaitu Danu Umbara, yang akan digarap remake nya oleh Anggy Umbara sendiri.

Download Film 5 Cowok Jagoan (2017) Streaming Movie Sub Indo

Nonton 5 Cowok Jagoan – Gua dulu ngga sempet nonton ini di bioskop, karena gua sendiri ngga terlalu tertarik sama film ini. Kemudian, setelah gua dapet kabar kalo film ini udah masuk di Netflix, gua langsung cus download film ini buat gua tonton nanti, ya biar bisa gua tonton lagi kapan kapan lah. Setelah gua menonton film yang merupakan legacy dari keluarga Umbara ini, beginilah kesan dari gua. Cerita dari film ini berfokus pada lima pria dengan aksinya untuk menyelamatkan seseorang, yang menurut gua jenis cerita kaya gini tu udah sering, yang bikin gua cukup bosen dengan format cerita kaya gini.

Untuk cast nya sendiri menurut gua oke banget, terutama untuk Cornelio Sunny yang jadi Reva, yang kepribadian keduanya sangat sangat badass jika dibanding teman-temannya. Setiap cast di film ini mendapatkan porsi yang cukup menurut gua, karena setiap cast dapat memberikan aksi mereka, namun sayangnya backstory dari mereka, terutama lima cowok jagoan disini, kurang banget. Film ini menurut gua kurang banyak memberikan adegan aksi, mengingat film ini berjenis action. Kualitas dari adegan aksi disini cukup beragam, ada yg oke banget sampe yg ngga banget, yang menurut gua agak ngga konsisten gitu.